Rabu, 20 Maret 2024

Hukum puasa ramadhan bagi orang yang safar

Hukum puasa ramadhan bagi orang yang safar

• Boleh untuk tidak berpuasa (Kesepakatan 4 madzhab dan kabarnya juga ijma')
• Jika memberatkan lebih utama tidak berpuasa (Kesepakatan 4 madzhab)

• Mana yang lebih utama tetap puasa atau tidak jika tidak memberatkan ?

Pendapat pertama : mayoritas ulama yaitu lebih utama tetap berpuasa

Dipilih oleh : Hanafiyah, Malikiyah, Syafi'iyyah juga oleh Ibnu Utsaimin

Pendapat kedua : Lebih utama tidak berpuasa

Dipilih oleh : Hanabilah, Sekelompok salaf, Ibnu Taimiyah dan Ibnu Baz
________
Ad-durorus saniyyah
Ustadz nurhadi