Kamis, 21 Maret 2024

Adab mengoreksi bacaan Imam:

Adab mengoreksi bacaan Imam:
1. Yakin 100% bahwa Imam salah dan yakin 100% bahwa engkau benar.
2. Tak mengoreksi kecuali jika ia meminta: misalnya ia diam. Adapun jika ia mengulang2 terus, biarkan saja sampai ia mendapatkan ayatnya.
3. Jika posisimu jauh dari Imam, tunggu sampai yang lebih dekat yang mengoreksi.
4. Jika ayatnya ayat yang banyak mirip2, kemudian engkau sudah koreksi berulang2, dan ia tak menjawab. Maka biarkan agar ia tidak salah lebih banyak lagi.
Ustadz amrullah