Kamis, 30 Januari 2025

Jika seorang hamba selalu bersyukur dan beristighfar, maka kebaikan akan terus bertambah baginya, dan keburukan akan terhindar darinya

Ibnu Taimiyah rahimahullah berkata:

"Jika seorang hamba selalu bersyukur dan beristighfar, maka kebaikan akan terus bertambah baginya, dan keburukan akan terhindar darinya."

(Sumber: Al-Fatawa, 14/326)

Ustadz noor akhmad setiawan