Minggu, 15 September 2024

Bahwa berdiri saat pembacaan maulid, ketika penyebutan kelahiran beliau, termasuk bid'ah yang tidak ada tuntutan sedikitpun, mereka melakukan karena hormat kepada nabi, namun orang awam diberi udzur, namun tidak bagi orang² khusus.

Berdiri saat membaca Maulid

Berkata ibn Hajar AlHaitsami dalam fatawa (no 47)

ونظير ذلك فعل كثير عند ذكر مولده ( صلى الله عليه وسلم ) ووضع أمه له من القيام وهو أيضاً بدعة لم يرد فيه شيء على أن الناس إنما يفعلون ذلك تعظيماً له ( صلى الله عليه وسلم ) فالعوام معذورون لذلك بخلاف الخواص. والله سبحانه وتعالى أعلم بالصواب... ه‍.
Bahwa berdiri saat pembacaan maulid, ketika penyebutan kelahiran beliau, termasuk bid'ah yang tidak ada tuntutan sedikitpun, mereka melakukan karena hormat kepada nabi, namun orang awam diberi udzur, namun tidak bagi orang² khusus... 

syekh Umar Nawawi Banten dalam syarah barzanji bahwa syekh Ali syabromallisi jg berpendapat qiyam dalam maulid itu bid'ah tidak ada asalnya.
Ustadz faiz baraja