Senin, 30 Desember 2024

Apabila engkau meminta kepada Allah suatu kebutuhan, katakanlah: 'Dalam keadaan sehat.'"

Imam Ahmad bin Hanbal rahimahullah berkata:
"Aku menghafal Al-Qur'an, lalu ketika aku mencari hadits, aku menjadi sibuk. Maka aku memohon kepada Allah Azza wa Jalla agar Dia memudahkan aku untuk menghafalnya, dan aku tidak berkata selain: 'Dalam keadaan sehat.' Maka aku tidak menghafalnya kecuali dalam keadaan di penjara dan dalam keadaan terikat.
Apabila engkau meminta kepada Allah suatu kebutuhan, katakanlah: 'Dalam keadaan sehat.'"

Sumber: Manaqib Al-Imam Ahmad oleh Ibnu Al-Jauzi (hal. 39).
ustadz noor akhmad setiawan