Selasa, 15 September 2020

Sesungguhnya yang menyebabkan hilangnya ilmu adalah sifat lupa dan enggan me-muraja'ah

Abi Abdillah Ja'far bin Muhammad berkata, "Hati itu ibarat tanah, ilmu itu ibarat tanamannya, dan mengulang-ulang ilmu adalah airnya. Bila tanah tidak mendapatkan air, maka tanamannya akan kering," [ Al-Jami' li Akhlaqir Rowi wa Adabis Sami: II/268].

Az-Zuhri berkata, "Sesungguhnya yang menyebabkan hilangnya ilmu adalah sifat lupa dan enggan me-muraja'ah (mengulang-ulanginya)," [ Jami'ul Bayanil Ilmi wa Fadhlihi: I/108].
.
( Tadabur sore, sambil menikmati ciptaan Allah )
Ustadz abu nayif iqbal