Jumat, 30 Desember 2022

Siapa saja (pedagang) yang tidak bersabar atas panasnya siang terik, kesusahan kala jumpai hujan, salju, dan sulitnya perjalanan hingga gangguan penyamun di jalan; maka sudahi sajalah, ia tidak layak terjun di tempat perniagaan

Dunia memang tempatnya lelah dan berjuang. Di sinilah kita dituntut untuk “berniaga” dengan amal-amal kita dan hendaknya kita bersabar atasnya.

Ibnu Taimiyyah mengatakan,

فمن لم يصبر على حرّ الهواجر والأمطار والثلوج ومشقّة الأسفار ولصوص الطريق، وإلا فلا حاجة له في المتاجر

"Siapa saja (pedagang) yang tidak bersabar atas panasnya siang terik, kesusahan kala jumpai hujan, salju, dan sulitnya perjalanan hingga gangguan penyamun di jalan; maka sudahi sajalah, ia tidak layak terjun di tempat perniagaan."

(Al Umuuru Al Mu'inatu 'alash Shobri 'ala Adzal Kholqi)

Kak Erlan 
Plosorejo, 7 Jumadal Akhirah 1444H