.:: Praktek Kesyirikan Bernama Wiwitan ::.
Saya setuju jika "Sego Wiwit Geréh Péthék Iwak Ingkung" dijadikan sebagai salah satu kekayaan kuliner Djawa yang diperjual belikan saja.
Disamping enak juga bisa meningkatkan taraf ekonomi rakyat.
Adapun melestarikan tradisi wiwitan di sawah-sawah dengan cara membuat sesajen dipersembahkan untuk Dewi Sri yang diklaim sebagai penguasa padi dan kesuburan.
Maka ini adalah syirkul akbar (kesyirikan besar) dengan tanpa keraguan sama sekali.
Gambar milik bakul Sego Wiwit kaki lima di Pasar Darurat Klaten.
Ust Abul Aswad Al bayaty