Rabu, 23 Juni 2021

MENGHADAPI KETERGELINCIRAN AHLUL ILM

MENGHADAPI KETERGELINCIRAN AHLUL ILM

Ketergelinciran ahlul ilm adalah ujian bagi semua pihak. Orang yang mencintainya akan membela, orang yang membencinya akan berbuat zhalim padanya, orang yang tidak mengenalnya akan terombang-ambing antara para pecinta dan para pembenci.

Sikap yang benar adalah tidak mengikuti ketergelinciran sang alim, menjelaskan kekeliruan beliau dengan tetap menjaga kehormatannya dan berucap yang baik tentang dirinya karena kebaikan² yang selama ini sudah melekat pada dirinya.

Syaikh DR. Shalih Al Ushaimi.
Terjemah: WMB.