Tuhfatul Wushul ila Ilmil Ushul 'ala Madzhabi Ahlis Sunnati wal Jama'ati karya Al-Allamah Yusuf bin Abdil Hadi al-Hanbali rahimahullah (w. 909) merupakan kitab akidah Ahlussunah wal Jama'ah Al-Hanbaliyah As-Suniyyah yang banyak menukil perkataan ash-hab Al-Imam Ahmad seperti Al-Khallal, Al-Qadhi Abu Ya'la, Ibnu Aqil, At-Tamim, Ibnu Taimiyah, Ibnul Qayyim, dan lain-lain rahimahumullah.
Boleh dikata ini adalah "ensiklopedi" aqwal Hanabilah tentang akidah.
Kitab ini berisi:
- Shifatullah
- Al-'Uluw
- An-Nuzul
- Al-Iradah wal Masyi-ah
- Shifat Dzat
- Shifat Kalam
- Ar-Ru'yah
- Al-Isra wal Mi'raj
- Af'alul Ibad
- Ahadits Shifat
- Ar-Rasul war Risalah
- Al-Qadha wal Qadar
- Ash-Shahabah
- Al-Imamatul Kubra, dll.
Keterangan gambar:
1. Cover buku
2. Perkataan Syekh Abdul Qadir al-Jilani al-Hanbali rahimahullah tentang An-Nuzuul
3. Perkataan penulis setelah memaparkan sifat Allah, Al-Uluw, An-Nuzuul, dan Al-Iradah
Saya gak lagi jualan. Dapat dari bakul kitab Annas Fauzi .
Baru baca sampai halaman 95 saja sudah sangat puas terhadap isi buku ini.
Ustadz nanang ismail